Slamat
jalan, pangeran budiman,
Malaikat dan
bidadari menyanyi untukmu;
Mereka bawa
sukmaku ke wilayah keberkahan
Kita pisah
di sini, tapi nantikan daku
PUISI, SONETA
Meriam
berdegar bagimu akhir kalinya
PUISI, SONETA
Bunga
mengantar damai wangi di bumi
PUISI, SONETA
Fana
penghormatan dunia, tak guna,
PUISI, SONETA
Janggal bagi
arwahmu abadi
PUISI, SONETA
S’lamat
jalan, jiwa mulia tak bertara!
PUISI, SONETA
Terlalu
kasar untukmu derita dunia
PUISI, SONETA
Tinggalkan
tubuh terdera, di sini asalnya
PUISI, SONETA
PUISI, SONETA
Dan di sini
pula tempatnya berpulang
PUISI, SONETA
Tapi sukma
yang rindukan bahagia
PUISI, SONETA
Bagai dara
putih meninggalkan kandang
PUISI, SONETA
PUISI, SONETA
Oleh Trisno Sumardjo (1916)
PUISI, SONETA
No comments:
Post a Comment